A Tribute to Bosscha

A Tribute to Bosscha

A Tribute to Bosscha

Observatorium Bosscha yang berada di dataran tinggi Lembang, Jawa Barat dulu tercatat sebagai observatorium terbesar di Asia Tenggara. Banyak penelitian dilakukan di sana.

Namun kini, Lembang yang sebelumnya sepi di beberapa dekade silam telah berubah dengan semakin banyaknya bangunan beton berjejer, menyulap Lembang menjadi kawasan elit. Semenjak Lembang tumbuh pesat, penelitian di Bosscha terganggu karena besarnya polusi cahaya dan menyebabkan isu akan ditutupnya Bosscha pada awal 2015 ini.

Tribut ini bertujuan sebagai memorandum juga menjadi salah satu kanal pendukung penyelamatan Bosscha di samping tagar #SaveBosscha yang mulai ramai di media sosial, dan di sisi fotografi, Bosscha memiliki daya tarik tersendiri dalam hal arsitektur, lingkungan, dan lanskap di sekitarnya.

Photographer
Muhammad Fikri Arifin

Instagram
@izearifin